TEKNOLOGI DUNIAKU
Momentum sedang naik daunnya Honda di dunia otomotif nasional nampaknya dimanfaatkan secara baik oleh PT Astra Honda Motor (AHM). Setelah CBR1000RR SP dan NM4 Vultus, deretan moge premium Honda berlanjut pada sosok Honda CBR650F yang menempati segmen motor sport premium kelas menengah. Silahkan baca spesifikasi sepeda motor Honda CBR650F dibawah ini ya
Spesifikasi Honda CBR650F
Mesin :
Tipe :DOHC 16-valve 4-cylinder inlineKubikasi :648,7 cc
Sistem Bahan Bakar :PGM-FI Programmed Circuit Automatic
Enrichment Circuit, with 32 mm throttle bodies
Rasio Kompresi :11:04:01
Bore x Stroke :67 mm x 46 mm
Sistem Pendingin :Liquid Cooled
Sistem Pengapian :Digital Transistorized Ignition with electronic advance
Daya Maksimum :64 kW/11.000 rpm
Torsi Maksimum :63 Nm/8.000 rpm
Transmisi :
Tipe: 6-speed, #525 O-ring chain
Dimensi :
P x L x T :2.110 x 755 x 1.145 mm
Jarak Sumbu Roda :1.450 mm
Jarak dengan Tanah :130 mm
Tinggi Jok :810 mm
Berat Kotor : lebih kurang 291kg
Rangka :
Tipe :Diamond; steel pipe
Sistem pengereman :
Rem Depan :Two-piston calipers with dual 320 mm discs
Rem Belakang :Single-caliper 240mm disc
Suspensi :
Suspensi Depan :41mm Fork, 4,3 inches travel
Suspensi Belakang :Single shock with spring-preload adjustability, 5,0 inches travel
Kaki-kaki :
Roda Depan :120/70ZR- 17 radial
Roda Belakang :180/55ZR- 17 radial
Terima kasih sudah membaca, semoga bermanfaat bagi anda.
0 comments:
Posting Komentar